regional
Langganan

FOTO FOTOGRAFI JOGJA : Begini Teknik Cetak Jadul - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Desi Suryanto Jibi Harian Jogja  - Espos.id Jogja  -  Minggu, 17 Januari 2016 - 02:20 WIB

ESPOS.ID - Cetak Foto Era Lama (Desi Suryanto/JIBI/Harian Jogja)

Foto fotografi Jogja mengenai teknik cetak.

Pengunjung melihat foto-foto yang dipamerkan dalam Pameran Imaji #2, Alternative Photographic Processes di Bentara Budaya Yogyakarta, Minggu (10/1/2016).

Advertisement

Sebanyak 270 foto yang ditampilkan dalam pameran yang diusung oleh Keluarga Old Photographic Processes ISI (KOPPI) Yogyakarta  ini menggunakan beragam media dan teknik cetak di era awal perkembangan fotografi. Teknik tersebut antara lain ialah cyanotype, vandyke dan gum bichromate. Pameran berlangsung 8-12 Januari 2016.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Mediani Dyah Natalia - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif